Koperasi Beringin Sejahtera Syariah adalah lembaga keuangan berbasis koperasi yang berkomitmen untuk memberikan layanan keuangan syariah yang aman, transparan, dan terpercaya. Berdiri dengan misi memberdayakan perekonomian kerakyatan, kami mengutamakan prinsip keadilan, kemitraan, dan keberkahan dalam setiap kegiatan operasional.
Sebagai koperasi berbadan hukum, Koperasi Beringin Syariah memberikan layanan simpan pinjam, investasi, dan kegiatan sosial yang mendukung kesejahteraan masyarakat, khususnya umat Islam. Kami percaya bahwa dengan menjunjung tinggi nilai-nilai syariah, kita dapat menciptakan sistem ekonomi yang adil dan inklusif untuk semua kalangan.
Menjadi koperasi syariah terdepan dalam mendorong kemandirian ekonomi umat dengan keberkahan dan keadilan.
Menyediakan layanan keuangan berbasis syariah yang mudah diakses oleh masyarakat dan Mendukung pemberdayaan ekonomi kerakyatan melalui program simpan pinjam dan investasi syariah.
“Bersama Kita Sejahtera, Berkah untuk Semua”